Kita ubah sampahmu menjadi berkah!

Kontribusi kamu sehari-hari menjadi manfaat nyata
bagi lingkungan dan komunitas bersama.

Kenapa Aplikasi Ini Dibutuhkan

Sampah selalu ada dihidup kita.

Berdasarkan data Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional, volume sampah di Indonesia sebanyak 56,6 juta ton pada 2023. Sebanyak 10,28 juta ton atau hampir 10 persen merupakan sampah plastik yang tidak bisa diurai dalam waktu sebentar.
mempermudah proses pengelolaan sampah

Kita ciptakan kebiasaan baru bersama-sama

Mulai dari pemilahan, pencatatan, hingga penukaran menjadi poin dan reward. Pengguna tidak hanya menukar sampah, tetapi juga memahami dampak lingkungan dari setiap kontribusi yang mereka.

SUstainable community

Bergerak kita jadikan manfaat sosial!

Setiap poin yang terkumpul tidak hanya dapat ditukar menjadi reward, tetapi juga merepresentasikan dampak sosial yang dihasilkan bersama. Mendorong siklus positif di mana kontribusi lingkungan berujung pada manfaat nyata bagi komunitas, baik dalam bentuk kebutuhan sehari-hari, edukasi, maupun kesadaran bersama akan pentingnya pengelolaan sampah.

Active Users
0 K+
Total Download
0 K+
Donation Helper
0 +
Volunteer event
0 +